Yayasan Al-Hidayah Iksan Arrosyid - Al-Hidayah adalah tempat berbagi dan mencari ilmu. Mengembangkan kemampuan, meningkatkan keterampilan untuk hidup di masa yang akan datang. Berakhlakul karimah, berpedoman pada Al-Quran dan Sunnah

Manuskrip

Literasi dan Kajian Manuskrip di Dunia Islam

Manuskrip (Arab: al-makhthuth, al-makhthuthat) adalah naskah karya ulama masa silam yang masih berbentuk tulisan tangan dari pengarangnya (mua’llif) atau para penyalin naskah (nussakh). Pada umumnya, naskah-naskah itu (umumnya berbahasa Arab) ditulis di atas kertas kulit (ar-raqq), papirus (al-bardy), dan kertas Cina (kāghid). Naskah-naskah yang ditulis…